BERITA TERBARU

news
Berita Rabu, 08 Des 2021

Menpora Amali Pimpin Rakor Lintas Sektoral Bahas Adanya Penonton Terbatas di Babak 8 Besar Liga 2

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali memimpin rapat lintas sektoral yang diikuti PSSI, PT Liga Indonesia Baru, Polri hingga Kementerian Kesehatan di Wisma Menpora, Kemenpora, Jakarta, Rabu (8/12).

news
Berita Rabu, 08 Des 2021

Menpora Amali Ingin PKPMN Siap Hadapi Tantangan Bonus Demografi

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali membuka secara resmi kegiatan Pendidikan Kader Pemimpin Muda Nasional (PKPMN) Angkatan II Tahun 2021 secara virtual dari Kemenpora, Jakarta, Rabu (8/12).

news
Berita Rabu, 08 Des 2021

Apresiasi PKPMN, Menpora Amali Harap Peserta Jadi Kader Pemimpin Muda Nasional yang Mandiri, Mampu Bersaing dan Punya Karakter

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI), Zainudin Amali mengapresiasi kegiatan Pendidikan Kader Pemimpin Muda Nasional (PKPMN) Angkatan II Tahun 2021 yang digelar Deputi Bidang Pengembangan Pemuda Kemenpora. Menurutnya, kegiatan tersebut sangat bermanfaat dalam mempersiapkan para calon pemimpin muda kedepan.

news
Berita Rabu, 08 Des 2021

Demi Prestasi Wushu Indonesia, Ketum PB WI Airlangga Hartarto Akan Bangun Pusat Pelatihan Wushu Sendiri

Ketua Umum Pengurus Besar Wushu Indonesia (PB WI) Airlangga Hartarto menyampaikan keinginannya sekaligus kabar gembira bagi masyarakat wushu Indonesia. Pada acara pembukaan Indonesia Wushu All Games 2021 itu, Ketum yang juga sebagai Menteri Koordinator Bidang Perekonomian ini menyampaikan keinginan PB WI untuk membangun pusat pelatihan wushu Indonesia.

news
Berita Selasa, 07 Des 2021

Menpora Amali Apresiasi Ketum PB Wushu Indonesia Airlangga Hartarto Terus Modifikasi Kompetisi untuk Lahirkan Prestasi

Menpora Amali menyampaikan apresiasi kepada Ketua Umum PB Wushu Indonesia, Airlangga Hartarto yang terus menggelar kompetisi meskipun dalam kondisi pandemi. Kali ini digelar Opening Ceremony Indonesia Wushu All Games 2021 di Tenis Indoor GBK Senayan Jakarta, Selasa (7/12) malam.

news
Berita Selasa, 07 Des 2021

Terima Audiensi PB HMI, Menpora Amali Dukung Program HMI yang Fokus Pada Pengembangan SDM

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI), Zainudin Amali menerima audiensi Ketua Umum Pengurus Besar Himpunan Mahasiswa Islam (PB HMI) Raihan Ariatama dan jajarannya di kantor Kemenpora, Senayan, Jakarta Pusat, Selasa (7/12) siang.

news
Berita Selasa, 07 Des 2021

Kemenpora RI Raih Kategori Baik dari Anugerah Meritokrasi KASN

Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) mendapatkan kategori baik dari delapan aspek penilaian Meritokrasi Aparatur Sipil Negara (ASN) di Kemenpora tahun 2021. Hal itu disampaikan Deputi Bidang Peningkatan Prestasi Olahraga Kemenpora Chandra Bhakti.

news
Berita Selasa, 07 Des 2021

Penasihat DWP Kemenpora Berikan Motivasi pada Kegiatan HWDI

Penasehat Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kemenpora Nadiah Amali memberikan motivasi pada Pelatihan Digital Marketing dan Tata Boga yang diikuti para wanita disabilitas. Kegiatan kerja sama dengan Himpunan Wanita Disabilitas Indonesia (HWDI) ini digelar di Gedung Kesenian Kelurahan Bojong Menteng, Kecamatan Rawa Lumbu Kota Bekasi, Senin (6/12).

news
Berita Senin, 06 Des 2021

Menpora Amali Dorong Pemuda Indonesia Menjadi Job Creator Menghadapi Persaingan Global

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali mendorong pemuda Indonesia untuk menjadi job creator dalam menghadapi bonus demografi dan persaingan global. Hal itu disampaikan Menpora Amali saat menjadi keynote speech pada Webinar Pertamina Foundation, dari Kantor Kemenpora, Jakarta, Senin (6/12).

news
Berita Senin, 06 Des 2021

DWP Kemenpora Apresiasi Pelatihan Tata Boga dan Digital Marketing bagi Pemuda Disabilitas HWDI Kota Bekasi

Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kemenpora menghadiri Pembukaan Pelatihan Tata Boga dan Digital Marketing bagi Pemuda Disabilitas HWDI Kota Bekasi, Rawa Lumbu Bekasi, Senin (6/12) pagi. Penasihat DWP Kemenpora, Nadiah Zainudin Amali mengapresiasi kepada para peserta difabel yang memiliki semangat untuk mengikuti acara ini.

news
Berita Senin, 06 Des 2021

Kemenpora Gelar Pilot Project Implementasi Kebijakan IPTEK dan IMTAQ di Banten

Deputi Bidang Pemberdayaan Pemuda Faisal Abdullah membuka secara virtual kegiatan Pilot Project Implementasi Kebijakan IPTEK dan IMTAQ di Hotel Qubika, Tangerang, Banten (5/12). Kegiatan ini diharapkan memberi dampak positif untuk meningkatkan kemampuan intensitas pemuda di kabupaten dan provinsi Banten.

news
Berita Senin, 06 Des 2021

PTK CUP X UNJ 2021 Resmi Ditutup, UNJ Sukses Raih Piala Bergilir Menpora

Plt. Sekretaris Kemenpora RI Jonni Mardizal resmi menutup Lembaga Pendidikan Tenaga Kependidikan (LPTK) Cup X di Gor Universitas Negeri Jakarta (UNJ) 5 Desember 2021 kemarin. Kejuaraan yang memperebutkan piala bergilir Menpora tersebut berhasil diraih oleh Universitas Negeri Jakarta.

news
Berita Senin, 06 Des 2021

PSSI dan LIB Pastikan Uji Coba Kompetisi dengan Penonton Dilakukan di Babak 8 Besar Liga 2 dengan Suporter Terbatas

Usai melakukan rapat dengan PSSI dan LIB, Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Zainudin Amali menghadiri konferensi pers bersama Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan dan Direktur Utama PT Liga Indonesia Baru (LIB), Akhmad Hadian Lukita terkait rencana uji coba kompetisi dengan suporter di pertandingan 8 besar Liga 2 pada tanggal 15 Desember.

news
Berita Senin, 06 Des 2021

Jadi Keynote Speaker Webinar Pertamina Fondation, Menpora Amali Bicara Tantangan Pemuda Menghadapi Persaingan Global

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI), Zainudin Amali memberikan keynote speech dalam webinar yang digelar Pertamina Foundation dengan tajuk “Pround To Be Young Leader "Kreasi Generasi Milenial Membangun Kompetisi Global", Senin (6/12) siang.

news
Berita Senin, 06 Des 2021

Menpora Amali Pimpin Rapat Bersama PSSI dan LIB Terkait Persiapan Uji Coba Penonton Liga Sepakbola

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI), Zainudin Amali melakukan rapat bersama Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan dan Direktur Utama (Dirut) PT LIB, Akhmad Hadian Lukita di kantor Kemenpora, Senin (6/12) pagi. Rapat ini membahas terkait persiapan uji coba adanya penonton dalam penyelenggaraan Liga Sepakbola di Indonesia.

INSPIRASI

news
Inspirasi Senin, 15 Jan 2024

Khansa Syahlaa Perempuan 18 Tahun yang Telah Kibarkan Merah Putih di 89 Puncak Gunung di Dunia

Pendaki muda Khansa Shahlaa akan mendaki Gunung Aconcagua di Argentina, Amerika Selatan pada 20 Januari 2024, untuk mengibarkan Merah Putih. Pendakian ini dalam rangka program Seven Summit of The World. Tak disangka dari yang dulunya introvet dan takut gelap, perempuan berusia 18 tahun ini telah mengibarkan Merah Putih setidaknya di 89 puncak gunung di dunia.
news
Inspirasi Senin, 18 Des 2023

Cerita Jumarudin, Pemuda Asal Grobogan Tertantang dan Terpilih Jadi Imam Masjid di Uni Emirat Arab

Pemuda tak pantang menyerah, pemuda selalu siap menerima tantangan. Itulah yang diyakini Jumarudin, pemuda 27 tahun asal Grobogan, Jawa Tengah (Jateng), yang terpilih menjadi satu dari 42 orang imam masjid yang akan bertugas di Uni Emirat Arab (UEA).
news
Inspirasi Selasa, 22 Agst 2023

Perjuangan Desak Made Berbuah Manis, Raih Emas Piala Dunia Panjat Tebing Sekaligus Lolos ke Olimpiade Paris 2024

Mimpi Desak Made Rita Kusuma Dewi untuk tampil di Olimpiade Paris 2024 akhirnya terwujud. Desak Made memastikan diri lolos ke ajang empat tahunan itu setelah meraih emas dalam Piala Dunia Panjat Tebing yang berlangsung di Bern, Swiss.
news
Inspirasi Senin, 21 Agst 2023

Cerita Suryo Agung Wibowo, Dari Sepak Bola Hingga Jadi Manusia Tercepat di Asia Tenggara

Menjadi sprinter atau atlet lari jarak pendek bukanlah impian Suryo Agung Wibowo. Sewaktu remaja, pria kelahiran Solo, 8 Oktober 1983 ini lebih suka bermain sepak bola layaknya anak-anak muda di masa itu. Namun siapa menyangka kegagalannya dalam seleksi pemain bola profesional membawanya menjadi awal prestasinya di lintasan lari, yang menjadikannya manusia tercepat di Asia Tenggara.
news
Inspirasi Selasa, 15 Agst 2023

Anggota Pramuka Asal Sulsel Muhammad Hafid Peasso Terharu dan Bangga Diajak Foto Bareng Presiden Jokowi

Ada kebanggan dan cerita luar biasa bagi anggota pramuka asal Luwu, Sulawesi Selatan Muhammad Hafid Peasso ketika mengikuti Raimuna Nasional (Rainas) XII Tahun 2023 di Buperta Cibubur, Jakarta, Selasa (15/8) pagi. Dirinya dipanggil langsung oleh Presiden Joko Widodo dan diajak foto bersama.
PELAYANAN