BERITA

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo meluncurkan Kejuaraan Antarkampung (Tarkam) Kemenpora Tahun 2023 di Hotel Grand Sahid Jaya, Tanah Abang, Rabu (9/8) malam.(foto:egan/kemenpora.go.id)
Rabu, 09 Agustus 2023

Prioritaskan Pembinaan Olahraga Tingkat Desa, Menpora Dito Luncurkan Kejuaraan Antarkampung Kemenpora 2023

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo meluncurkan Kejuaraan Antarkampung (Tarkam) Kemenpora Tahun 2023 di Hotel Grand Sahid Jaya, Tanah Abang, Rabu (9/8) malam.

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo sudah mengirim tim untuk meninjau kondisi kontingen Indonesia di Jambore Dunia yang berlokasi di Korea Selatan (Korsel). Kontingen Merah Putih dilaporkan dalam kondisi baik dan ama
Rabu, 09 Agustus 2023

Kemenpora Pastikan Kondisi Kontingen Jambore Indonesia di Korsel Dalam Kondisi Baik dan Aman

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo sudah mengirim tim untuk meninjau kondisi kontingen Indonesia di Jambore Dunia yang berlokasi di Korea Selatan (Korsel). Kontingen Merah Putih dilaporkan dalam kondisi baik dan aman.

Penasehat DWP Kemenpora, Niena Kirana Riskyana Dito Ariotedjo berharap adanya Perpustakaan Pungkas Tri Baruno bisa tingkatkan literasi tentang kepemudaan dan olahraga bagi pegawai dilingkungan Kemenpora.(foto:yayan/kemenpora.go.id)
Rabu, 09 Agustus 2023

Penasehat DWP Kemenpora Harap Perpustakaan Pungkas Tri Baruno Tingkatkan Literasi Pegawai

Penasehat DWP Kemenpora, Niena Kirana Riskyana Dito Ariotedjo berharap adanya Perpustakaan Pungkas Tri Baruno bisa tingkatkan literasi tentang kepemudaan dan olahraga bagi pegawai di lingkungan Kemenpora.

Penasehat Dharma Wanita Persatuan  (DWP) Kemenpora, Niena Kirana Riskyana Dito Ariotedjo meresmikan Pora Daycare di Lobby Kemenpora, Jakarta, Rabu (9/8) sore. Peresmian ditandai dengan penguntingan pita dan tanda tangan prasasti. (foto:yayan/kemenpora.go.
Rabu, 09 Agustus 2023

Penasehat DWP Kemenpora Resmikan Pora Daycare Untuk Kenyamanan Anak Pegawai

Penasehat Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kemenpora, Niena Kirana Riskyana Dito Ariotedjo meresmikan Pora Daycare di Lobby Kemenpora, Jakarta, Rabu (9/8) sore. Peresmian ditandai dengan penguntingan pita dan tanda tangan prasasti.

Ketua Umum PSSI Erick Thohir memastikan pembukaan Piala Dunia U-17 2023 akan berlangsung di Jakarta International Stadium (JIS). Sedangkan untuk lokasi penutupannya akan digelar di Stadion Manahan Solo. (foto:raiky/kemenpora.go.id)
Rabu, 09 Agustus 2023

Menpora Dito Sebut Pembukaan Piala Dunia U-17 di JIS dan Penutupan di Stadion Manahan

Ketua Umum PSSI Erick Thohir memastikan pembukaan Piala Dunia U-17 2023 akan berlangsung di Jakarta International Stadium (JIS). Sedangkan untuk lokasi penutupannya akan digelar di Stadion Manahan Solo.

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo, Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono serta Ketua Umum PSSI Erick Thohir menggelar rapat koordinasi di Kantor Kementerian PUPR, Jakarta, Rabu (9/8)
Rabu, 09 Agustus 2023

Rapat Bareng Menteri PUPR dan Ketum PSSI, Menpora Dito: Kita Optimalkan Kesiapan Penyelenggaraan Piala Dunia U-17

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo, Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono serta Ketua Umum PSSI Erick Thohir menggelar rapat koordinasi di Kantor Kementerian PUPR, Jakarta, Rabu (9/8).

Penasehat Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) Niena Kirana Ario Bimo Nandito berharap, para pemuda generasi bangsa termotivasi untuk terlibat dalam berbagai pelaksanaan kegiatan sosial di tengah
Rabu, 09 Agustus 2023

Penasehat DWP Kemenpora Harap Generasi Muda Terlibat Aktif Dalam Banyak Hal Sosial

Penasehat Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) Niena Kirana Ario Bimo Nandito berharap, para pemuda generasi bangsa termotivasi untuk terlibat dalam berbagai pelaksanaan kegiatan sosial di tengah masyarakat.

Pejabat dan staf Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) antusias ikut serta Kegiatan Bhakti Sosial Donor Darah dalam rangka memperingati HUT Kemerdekaan RI ke-78 yang diselenggarakan Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kemenpora beker
Rabu, 09 Agustus 2023

Staf dan Pejabat Kemenpora Antusias Ikuti Kegiatan Bhakti Sosial Donor Darah Peringati HUT Kemerdekaan RI ke-78

Pejabat dan staf Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) antusias ikut serta Kegiatan Bhakti Sosial Donor Darah dalam rangka memperingati HUT Kemerdekaan RI ke-78 yang diselenggarakan Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kemenpora bekerjasama dengan RS Dharmais dan Poliklinik Kemenpora.

Dalam rangka memperingati serta memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) ke-78 tahun 2023, Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) menyelenggarakan kegiatan bakti sosial
Rabu, 09 Agustus 2023

Peringati HUT Ke-78 Kemerdekaan RI, DWP Kemenpora Gelar Bakti Sosial Donor Darah

Dalam rangka memperingati serta memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) ke-78 tahun 2023, Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) menyelenggarakan kegiatan bakti sosial donor darah.

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo menghadiri turnamen catur cepat beregu yang digelar media KONTAN di South Quarter, Jakarta, Selasa (8/8). Diharap turnamen yang bertajuk KONTAN Chess ini bisa menjadi program berke
Selasa, 08 Agustus 2023

Menpora Dito Harap Turnamen Catur Cepat Beregu yang Digelar KONTAN Jadi Program Berkelanjutan

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo menghadiri turnamen catur cepat beregu yang digelar media KONTAN di South Quarter, Jakarta, Selasa (8/8). Diharap turnamen yang bertajuk KONTAN Chess ini bisa menjadi program berkelanjutan.

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo menerima kunjungan rombongan Ephorus Huria Kristen Batak Protestan (HKBP) Pendeta Robinson Butarbutar didampingi Anggota DPR RI Lamhot Sinaga di Lantai 10, Kemenpora, Senayan, Jaka
Selasa, 08 Agustus 2023

Menpora Dito Sambut Baik Langkah Gereja HKBP yang Peduli Terhadap Generasi Muda Dengan Berolahraga

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo menerima kunjungan rombongan Ephorus Huria Kristen Batak Protestan (HKBP) Pendeta Robinson Butarbutar didampingi Anggota DPR RI Lamhot Sinaga di Lantai 10, Kemenpora, Senayan, Jakarta, Selasa (8/8) sore.

Secretary General of the Organization Islamic Cooperation (OIC) atau Sekjen OIC, H.E. Hissein Brahim Taha menyampaikan, pemuda dan olahraga menjadi sarana yang sangat efektif untuk mempromosikan kedamaian dan keselarasan diantara manusia di dunia.(foto:ra
Selasa, 08 Agustus 2023

Sekjen OIC : Pemuda dan Olahraga Menjadi Sarana Promosikan Kedamaian Dunia

Secretary General of the Organization Islamic Cooperation (OIC) atau Sekjen OIC, H.E. Hissein Brahim Taha menyampaikan, pemuda dan olahraga menjadi sarana yang sangat efektif untuk mempromosikan kedamaian dan keselarasan diantara manusia di dunia.

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo menilai kunjungan Secretary General of the Organization Islamic Cooperation (OIC) H.E. Hissein Brahim Taha ke Kemenpora jadi pemicu dan semangat pemuda Indonesia untuk mengembangka
Selasa, 08 Agustus 2023

Menpora Dito: Kunjungan OIC Jadi Semangat Pemuda Kembangkan Diplomasi Internasional

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo menilai kunjungan Secretary General of the Organization Islamic Cooperation (OIC) H.E. Hissein Brahim Taha ke Kemenpora jadi pemicu dan semangat pemuda Indonesia untuk mengembangkan diplomasi Internasional.

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo, menerima kedatangan Secretary General of the Organization Islamic Cooperation (OIC) H.E. Hissein Brahim Taha yang hadir bersama Director General of the Cabinet of the Secretary Ge
Selasa, 08 Agustus 2023

Jamu Delegasi OIC dengan Makan Siang, Menpora Dito Ucapkan Terima Kasih Atas Suksesnya OIC-CA

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo, menerima kedatangan Secretary General of the Organization Islamic Cooperation (OIC) H.E. Hissein Brahim Taha yang hadir bersama Director General of the Cabinet of the Secretary General and Chief Adviser HE. Dr. Mahamat Adoum Koulbou di Media Center Kantor Kemenpora, Senayan, Jakarta, Selasa (8/8) siang.

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo menerima  Ketua Umum Pusat Perhimpunan Indonesia Tionghoa (INTI), Teddy Sugianto. Selasa (8/8) siang di Ruang Kerjanya Lantai 10, Kemenpora, Jakarta Pusat. (foto:yayan/kemenpora.go
Selasa, 08 Agustus 2023

Menpora Dito Terima Perhimpunan INTI Bahas Keloborasi Terkait Pengembangan SDM Lewat Program CGS

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo menerima Ketua Umum Pusat Perhimpunan Indonesia Tionghoa (INTI), Teddy Sugianto. Selasa (8/8) siang di Ruang Kerjanya Lantai 10, Kemenpora, Jakarta Pusat.

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo, merasa senang sekaligus bangga dan mengapresiasi Kepolisian Republik Indonesia (Polri) yang menggelar serangkaian acara olahraga dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) B
Selasa, 08 Agustus 2023

Menpora Dito Apresiasi Polri Gelar Kejuaraan Olahraga Untuk Peringati HUT Bhayangkara ke-77

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo, merasa senang sekaligus bangga dan mengapresiasi Kepolisian Republik Indonesia (Polri) yang menggelar serangkaian acara olahraga dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara ke-77 tahun 2023.

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo menjadi bintang tamu dalam acara podcast sport77 yang digelar di Media Center Kemenpora, Jakarta, Senin (7/8). Pertemuan ini membahas pertumbuhan industri olahraga hingga penyeleng
Senin, 07 Agustus 2023

Podcast Bareng Sport77, Menpora Dito Bahas Pertumbuhan Industri Olahraga dan Liga Tarkam

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo menjadi bintang tamu dalam acara podcast sport77 yang digelar di Media Center Kemenpora, Jakarta, Senin (7/8). Pertemuan ini membahas pertumbuhan industri olahraga hingga penyelenggaraan liga tarkam.

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo melakukan komunikasi dengan kontingen Indonesia melalai virtual yang ikut Jambore Pramuka Dunia ke-23 Korea Selatan, Senin (7/8). (foto:raiky/kemenpora.go.id)
Senin, 07 Agustus 2023

Pesan Menpora Dito Kepada Peserta Indonesia di Jambore Pramuka Dunia ke-23 Korsel: Tetap Semangat dan Jadi Inspirasi

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo melakukan komunikasi dengan kontingen Indonesia melalai virtual yang ikut Jambore Pramuka Dunia ke-23 Korea Selatan, Senin (7/8).

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo menerima Pengurus Besar Persatuan Senam Seluruh Indonesia (PB Persani) di Graha Kemenpora, Senin (7/8). Pada kunjungan tersebut, Menpora Dito menerima penyampaian PB Persani periha
Senin, 07 Agustus 2023

Terima PB Persani, Menpora Dito Beri Alternatif Tempat Latihan Sementara Atlet Gimnastik

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo menerima Pengurus Besar Persatuan Senam Seluruh Indonesia (PB Persani) di Graha Kemenpora, Senin (7/8). Pada kunjungan tersebut, Menpora Dito menerima penyampaian PB Persani perihal venue tempat pelatihan atau training center untuk para atlet gimnastik.

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo mengajak peserta Jambore Pramuka Dunia bernama Antania Dyah untuk berbincang-bincang melalui zoom, Senin (7/8) siang di Ruang Rapat, Lantai 10, Kemenpora. (raiky/kemenpora.go.id)
Senin, 07 Agustus 2023

Menpora Dito Beri Semangat Secara Virtual Kepada Peserta Jambore Pramuka Dunia ke-23 Korea Selatan

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo mengajak peserta Jambore Pramuka Dunia bernama Antania Dyah untuk berbincang-bincang melalui zoom, Senin (7/8) siang di Ruang Rapat, Lantai 10, Kemenpora.

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo menerima Ketua Umum Special Olympics Indonesia (SOIna) Warsito Ellwein, Wakil Ketua Umum SOIna Novilia Syarif, dan Ketua Umum Pengurus Besar Persatuan Senam Seluruh Indonesia (PB P
Senin, 07 Agustus 2023

Diterima Menpora Dito, Pengurus SOIna Sampaikan Hasil SOWG 2023 dan Persiapan Indonesia Tuan Rumah SOWG 2027

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo menerima Ketua Umum Special Olympics Indonesia (SOIna) Warsito Ellwein, Wakil Ketua Umum SOIna Novilia Syarif, dan Ketua Umum Pengurus Besar Persatuan Senam Seluruh Indonesia (PB Persani) Ita Yuliati Irawan di Ruang Kerjanya Lantai 10, Kemenpora, Jakarta Pusat, Senin (7/8) sore. 

Di tengah riuhnya Festival Olahraga Masyarakat Nasional (Fornas) VIII di Nusa Tenggara Barat (NTB), sosok perempuan lansia tampak mencuri perhatian. Dia adalah Nelly Rohati, wanita berusia 73 tahun asal Kabupaten Lahat, Sumatera Selatan. (foto:jefris/keme
Kamis, 31 Juli 2025

Usia Senja Tak Halangi Semangat Nelly Rohati Berkompetisi di Fornas VIII NTB

Di tengah riuhnya Festival Olahraga Masyarakat Nasional (Fornas) VIII di Nusa Tenggara Barat (NTB), sosok perempuan lansia tampak mencuri perhatian. Dia adalah Nelly Rohati, wanita berusia 73 tahun asal Kabupaten Lahat, Sumatera Selatan.

Prestasi membanggakan kembali diraih petenis meja Rina Sintya dari Pengurus Provinsi (Pengprov) Persatuan Tenis Meja Seluruh Indonesia (PTMSI) DKI Jakarta. Peraih medali emas PON XXI Aceh-Sumatera Utara ini menjadi yang terbaik dalam Seleksi Nasional (Sel
Kamis, 29 Mei 2025

Jadi Tunggal Putri Terbaik Seleknas Tenis Meja, Rina Sintya Siap Berprestasi di Tingkat Internasional

Prestasi membanggakan kembali diraih petenis meja Rina Sintya dari Pengurus Provinsi (Pengprov) Persatuan Tenis Meja Seluruh Indonesia (PTMSI) DKI Jakarta. Peraih medali emas PON XXI Aceh-Sumatera Utara ini menjadi yang terbaik dalam Seleksi Nasional (Seleknas) Tenis Meja Piala Menpora 2025.

Sempat vakum lama, mantan atlet anggar putri asal Aceh Cut Intan Nabila siap kembali berlaga di arena. Hal tersebut disampaikan perempuan 24 tahun itu seusai menghadiri konferensi pers Asian Fencing Championships 2025 di Media Center Graha Kemenpora, Jala
Rabu, 28 Mei 2025

Kembali ke Dunia Anggar, Cut Intan Nabila Promosikan Asian Fencing Championships 2025

Sempat vakum lama, mantan atlet anggar putri asal Aceh Cut Intan Nabila siap kembali berlaga di arena. Hal tersebut disampaikan perempuan 24 tahun itu seusai menghadiri konferensi pers Asian Fencing Championships 2025 di Media Center Graha Kemenpora, Jalan Gerbang Pemuda Nomor 3, Senayan, Rabu (28/5) siang.

Perjalanan pecatur muda Shafira Devi Herfesa untuk menembus Piala Dunia Catur FIDE Women’s World Cup 2025 sangat luar biasa. Dikenalkan ayahnya olahraga catur sejak umur 3 tahun membuatnya berhasil menjadi salah satu atlet catur berpotensi dan membanggaka
Sabtu, 10 Mei 2025

Bermain Catur Sejak Umur 3 Tahun, Shafira Devi Herfesa Akhirnya Sukses Lolos ke Piala Dunia Catur 2025

Perjalanan pecatur muda Shafira Devi Herfesa untuk menembus Piala Dunia Catur FIDE Women’s World Cup 2025 sangat luar biasa. Dikenalkan ayahnya olahraga catur sejak umur 3 tahun membuatnya berhasil menjadi salah satu atlet catur berpotensi dan membanggakan Indonesia.

Wamenpora Taufik Buka Bimbingan Teknis Fasilitasi Olahragawan Elit Nasional
Senin, 22 September 2025

Wamenpora Taufik Buka Bimbingan Teknis Fasilitasi Olahragawan Elit Nasional

Kemenpora memperkuat tata kelola olahraga nasional, salah satunya terkait tertib administrasi.

Menpora Erick Rapat Bersama NOC, Bahas Persiapan Indonesia di Multievent Dunia
Senin, 22 September 2025

Menpora Erick Rapat Bersama NOC, Bahas Persiapan Indonesia di Multievent Dunia

Menpora Erick Thohir bertemu Ketua Umum Komite Olimpiade Indonesia (KOI) Raja Sapta Oktohari. Pertemuan ini membahas tentang persiapan Indonesia di multievent dunia.

Menpora Erick Thohir Saksikan Timnas Indonesia vs Belanda di Ajang Futsal Four Nation Cup 2025
Sabtu, 20 September 2025

Menpora Erick Thohir Saksikan Timnas Indonesia vs Belanda di Ajang Futsal Four Nation Cup 2025

Menpora Erick Thohir menyaksikan pertandingan Timnas Futsal Indonesia kontra Belanda dalam laga lanjutan Four Nation Cup 2025.

UPDATE INFORMASI

INSTAGRAM

FACEBOOK

banner-desktop banner-mobile