BERITA
Raih Perunggu, Atlet Para Atletik Jaenal Arifin Ucapkan Terima Kasih Atas Dukungan Pemerintah
Atlet para atletik Indonesia, Jaenal Arifin, berhasil meraih medali perunggu di ASEAN Para Games nomor sprinter 100 meter kelas T54 putra. Adapun laga tersebut digelar di Stadion Manahan, Solo, Jawa Tengah, Kamis (4/8).
Menpora Amali Apresiasi Kemenangan Telak 9-0 Tim U-16 Indonesia Atas Singapura di Piala AFF
Tim U-16 Indonesia berhasil menang telak 9-0 atas Singapura dalam ajang Piala AFF 2022 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Rabu (8/3). Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali memberikan apresiasi terhadap perjuangan skuat Garuda.
Menang Telak Atas Kamboja 9-2, Tim Sepakbola CP Indonesia Siap Bertarung Lawan Thailand di Final
Torehan prestasi membanggakan berhasil diukir Timnas sepak bola Cerebral Palsy (CP) Indonesia di ajang Asean Para Games Solo 2022. Cahyana dkk berhasil lolos ke final setelah berhasil mengalahkan Kamboja dengan skor telak 9-2 di Stadion UNS, Solo pada Rabu (3/8/) sore.
Serahkan Medali Emas di Cabor Judo Tuna Netra, Menpora Amali Sebut Perolehan Medali Indonesia Masih On The Track Menuju Juara Umum
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia terus memberikan dukungan semangat kepada para atlet Indonesia yang sedang berjuang di ajang Asean Para Games Solo 2022. Hari Rabu (3/8) sore, Menpora Amali menyaksika pertandingan final dan menyerahkan medali di cabang olahraga Judo Tuna Netra di Tirtonadi Convention Hall, Solo, Jawa Tengah.
Tingkatkan Mental Bertanding, Tim Basket Indonesia Siap Rebut Perunggu Saat Hadapi Kamboja
Tim basket kursi roda putra Indonesia bersiap merebut medali perunggu pada nomor Men 5x5 dalam ajang Asean Para Games Solo 2022. Berhadapan dengan Kamboja, tim Merah Putih akan meningkatkan mental bertanding.
Sudah Persembahkan 3 Emas, Saptoyogo Masih Berpeluang Tambah Medali di Nomor Estafet Putra
Saptoyogo Purnomo sprinter cabor Para-Atletik membuktikan janjinya persembahkan 3 emas di ajang Asean Para Games Solo 2022. Setelah mengantongi emas di nomor 100M dan 200M, pada Selasa (3/8), Sapto kembali merebut emas di nomor 400M. Bahkan disebutnya sebagai kejutan, karena emas ketiga dipresentasikan pada nomor estafet.
Kandaskan Petenis Malaysia Tiga Set, Atlet Para Tenis Kursi Roda Ndaru Patma Fokus di Laga Final
Penampilan atlet para tenis kursi roda Ndaru Patma Putri di ajang Asean Para Games Solo 2022 sangat luar biasa. Perjuangannya untuk menembus final akhirnya terwujud setelah di semifinal sukses mengandaskan petenis Faizatul Ahya Binti Abdullah Thani (Malaysia) melalui laga alot tiga set 6-2, 5-7 dan 6-3, Kamis (3/8), di Manahan Tennis Center Solo, Jawa Tengah.
Dari 400M Putri Para-Atletik, Elvin Sukses Raih Emas dan Tiwa Medali Perak
Cabang olahraga para atletik terus menyumbangkan medali untuk Indonsia di ajang Asean Para Games Solo 2022. Kali ini turun di nomor 400 M Putri T20, sprinter Elvin Elhudia Sesa berhasil mempersembahkan medali emas yang diikuti Tiwa dengan berhasil meraih medali perak di Stadion Manahan, Solo, Rabu (3/8) pagi.
Atasi Kamboja, Tim Voli Duduk Putri Indonesia Jaga Peluang Raih Emas Asean Para Games 2022
Tim voli duduk putri Indonesia berhasil mengatasi perlawanan Kamboja dan mendapatkan kemenangan pada ronde kedua dalam pertandingan Asean Para Games 2022. Hasil ini jelas menjaga peluang Indonesia untuk bisa meraih medali emas pada ajang tersebut.
Ketum Apkori Prof. Djoko Pekik Irianto Ucapkan Terima Kasih atas Dukungan Menpora Amali Terhadap Olahraga Indonesia
Ketua Umum Asosiasi Profesor Keolahragaan Indonesia (Apkori) demisioner, Prof. Djoko Pekik Irianto menyampaikan apresiasi dan ucapan terima kasih kepada Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali di tengah kesibukannya masih meluangkan waktu untuk menghadiri dan membuka secara resmi Musyawarah Paripurna Apkori yang digelar secara hybrid, Rabu (3/8) siang. Musyawarah Paripurna Apkori sendiri digelar di Student Center, Universitas Negeri Surabaya (Unesa).
Diterima Presiden Jokowi, Menpora Amali Sampaikan Pemerintah Akan Bangun Pusat Pelatihan Sepak Bola di IKN
Perhatian pemerintah untuk kemajuan sepakbola Indonesia terus dilakukan. Pemerintah berencana akan membangin pusat pelatihan (training center) di Ibu Kota Nusantara.
Buka Musyawarah Paripurna Apkori, Menpora Amali Apresiasi dan Terima Kasih atas Kontribusi Profesor Keolahragaan dalam Penyusunan DBON
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali secara resmi membuka Musyawarah Paripurna Asosiasi Profesor Keolahragaan Indonesia (Apkori) secara virtual dari kantor Kemenpora, Senayan Jakarta Pusat, Rabu (3/8). Musyawarah Paripurna Apkori sendiri digelar di Student Center, Universitas Negeri Surabaya (Unesa).
Kemenpora Lepas Tim Nasional Hockey Indonesia Ikut Kejuaraan Hockey Indoor Asia Cup 2022 di Thailand
Tim Nasional Hockey Putra dan Putri Indonesia resmi dilepas Plt. Sesmenpora Jonni Mardizal untuk mengikuti Kejuaraan Hockey Indoor Asia Cup 2022 di Thailand yang akan berlangsung 8-16 Agustus 2022.
CDM Kontingen Indonesia di Asean Para Games Solo 2022 Optimis Target Medali Emas Melesat Keatas
CDM Kontingen Indonesia ASEAN Para Games Solo 2022 Andi Herman optimis tinggi target prestasi dapat tercapai. Hal itu disampaikan saat mengadakan jumpa pers tentang update medali dan perjuangan atlet Indonesia, di Media Center Utama APG, Hotel Swiss-Belinn Saripetojo, Lantai 5, Surakarta, Selasa (2/8) malam.
Berhasil Raih Empat Emas, Pelatih Para Catur Indonesia Optimis Anak Asuhnya akan Lebihi Target
Timnas Para Catur Indonesia sukses mengamankan empat emas pada kelas standard chess atau catur klasik dalam ajang Asean Para Games Solo 2022. Pelatih para catur Indonesia, Tedy Wiharto optimis target 10 emas bakal tercapai.
Atlet Judo Tuna Netra Indonesia Bikin Kejutan Sumbangkan 3 Emas dan 1 Perak
Tim Judo Tuna Netra Indonesia berhasil mempersembahkan tiga medali emas dan satu perak di ajang Asean Para Games Solo 2022. Para atlet banyak membuat kejutan pada pertandingan kali ini.
Gagal Tembus Final, Tim Voli Duduk Putra Indonesia Bidik Medali Perunggu Lawan Myanmar
Target mendapatkan medali perak Tim Voli Duduk Putra Indonesia terpaksa harus lepas setelah di pertandingan semi final Asean Para Games Solo 2022 di GOR Universitas Tunas Pembangunan (UTP), Karanganyar, Jawa Tengah, Selasa (2/8) sore kalah dari Kamboja 3-2.
Target Satu Emas, Atlet Boccia Indonesia Diharapkan Tampil Maksimal di Pertandingan Terakhir
Pelatih Kepala Boccia Indonesia, Muhammad Bram Riyadi masih optimis para atlet Boccia Indonesia kan bisa meraih medali emas di ajang Asean Para Games Solo 2022. Dirinya yakin pertandingan ketiga dan terakhir besok akan bisa dimaksimalkan anak asuhnya.
NOC Indonesia Percaya Asean Para Games Solo 2022 Tinggalkan Legacy untuk Olahraga Indonesia
Komite Olimpiade Indonesia (NOC Indonesia) percaya penyelenggaraan multi-event olahraga internasional di Indonesia mampu meninggalkan legacy. Termasuk ajang Asean Para Games Solo 2022.
Semua Cabor Disiarkan Secara Live, Ketua INASPOC Nilai IBC Asean Para Games Solo 2022 Luar Biasa
Ketua INASPOC Gibran Rakabuming Raka meninjau Internasional Broadcast Center (IBC) ASEAN Para Games Solo 2022, di Stadion Manahan, Selasa (2/8) siang. Gibran mengatakan bahwa, IBC atau Pusat Penyiaran Internasional ini merupakan terobosan luar biasa dari sebuah penyelenggaraan multi even olahraga.
Tim Tenis Kursi Roda Indonesia Masih Miliki Peluang Medali Emas dari Nomor Tunggal Putri dan Ganda Putra
Tim Tenis Kursi Roda Indonesia masih terus menjaga peluang untuk mempersembahkan medali emas di ajang Asean Para Games Solo 2022. Nomor tunggal putri dan ganda putra diharapkan bisa mempersembahkan medali emas.


















