Bungkam Korsel 5-0, Timnas Indonesia Awali AFC Futsal Asian Cup 2026 dengan Gemilang
Jakarta: Tim Nasional (Timnas) Futsal Indonesia mengawali laga perdana di AFC Futsal Asian Cup Indonesia 2026 dengan gemilang. Bertanding di hadapan pendukung sendiri di Indonesia Arena, Jakarta, Skuad Garuda melibas Korea Selatan (Korsel) dengan skor telak 5-0 pada laga pembuka turnamen, Selasa (27/1) malam.
Pertandingan yang dimulai pukul 19:00 WIB ini dipimpin wasit Andrew Scott Best asal Australia. Sejak peluit awal dibunyikan, Indonesia langsung tampil menekan dan mendominasi jalannya pertandingan.
Indonesia membuka keunggulan dengan cepat di babak pertama. Mochammad Iqbal Rahmattulah berhasil
Foto : Raiky / Kemenpora




















