Kemenpora Gelar Pesta Prestasi Sebagai Bentuk Penghargaan Bagi Kreativitas dan Prestasi Anak Muda Indonesia

Sabtu, 27 April 2024
Bagikan:
Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) kembali menyelenggarakan Pesta Prestasi 2024 dengan tema ‘Gadis Kartini - Brilliance and Beauty' Sabtu (27/4) di halaman Kantor Kemenpora, Jakarta.(foto:egan/kemenpora.go.id)
Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) kembali menyelenggarakan Pesta Prestasi 2024 dengan tema ‘Gadis Kartini - Brilliance and Beauty' Sabtu (27/4) di halaman Kantor Kemenpora, Jakarta.(foto:egan/kemenpora.go.id)

Jakarta: Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) kembali menyelenggarakan Pesta Prestasi 2024 dengan tema ‘Gadis Kartini - Brilliance and Beauty' Sabtu (27/4) di halaman Kantor Kemenpora, Jakarta.

Kegiatan yang kolaborasi dengan Yayasan Puteri Indonesia, Mustika Ratu, dan GADIS diramaikan dengan Break Dance By Young KBC (viriya Rici), Solo Singer By Alana Angel, TGR Campaign X Teman Baru, Talkshow And Q & A Session With Girl Up Jakarta, Talkshow And Q & A Session With Bens Radio dan  Gadis Academy (Gadis Sampul).

Selanjutnya tampil juga Battle Breakdance, RB-Band Performance, New Headline-Band Performance, Join Dong-Band Performance, Join Dong Karaoke, Awards Symbolize  dan Sevenland Band.

"Program Pesta Prestasi yang merupakan program direktif dari Kemenpora sebagai pengakuan dan penghargaan dari Kemenpora untuk kreativitas dan prestasi anak muda. Selain itu, acara ini juga sebagai ajang aktivasi para pemuda untuk  mengeksplorasi berkaitan dengan kreativitasnya sesuai dengan minat bakat dan talenta bahkan hobi.
Komunitas-komunitas hobi yang hadir merupakan  komunitas anak muda yang menyukai olahraga tradisional," ujar Asisten Deputi Potensi Kemandirian Pemuda Kemenpora, Tri Winarno

Menurutnya, Program Pesta Prestasi ini menampilkan beberapa narasumber untuk sharing sehingga memberikan penguatan penajaman bagi anak-anak muda untuk bisa melakukan kreativitasnya sesuai minat bakat dan talentanya.

Disampaikan Winarno bahwa dalam rangka mewujudkan Generasi Emas 2045, Kemenpora sudah harus mempersiapkan para generasi muda Indonesia yang berkualitas, berkompeten, dan berdaya saing tinggi. 

"Kita dari sekarang sudah harus mempersiapkan generasi emas 2045 di mana mereka harus tangguh, mandiri, berdaya saing terhadap perubahan-perubahan lingkungan global. Karena itu  Kemenpora membuat program menjadikan pemuda sebagai subjek," katanya.

"Anak muda sebagai subjek didalam membangun dirinya, membangun komunitasnya sesuai dengan kebutuhannya. Kemudian sebagai mitra yang sejajar didalam pelaksanaan pemberdayaan dan pengembangan pemuda sehingga diharapkan efektivitas program Kemenpora ini bisa dirasakan betul manfaatnya oleh anak muda," tutupnya. (rep)

Wamenpora RI Taufik Hidayat, menyampaikan komitmen pemerintah dalam meningkatkan pembinaan olahraga disabilitas.(foto:Gilang/kemenpora.go.id)
Rabu, 28 Januari 2026

Wamenpora Taufik Tegaskan Komitmen Pemerintah Tingkatkan Pembinaan Olahraga Disabilitas

Wakil Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Wamenpora RI), Taufik Hidayat, menyampaikan komitmen pemerintah dalam meningkatkan pembinaan olahraga disabilitas serta penyediaan fasilitas yang lebih baik bagi para atlet.

Wamenpora RI Taufik Hidayat, menyambut kepulangan kontingen Indonesia usai berjuang dalam ajang ASEAN Para Games 2025 Thailand di Bandara Adi Soemarmo, Boyolali, Jawa Tengah, Selasa (27/1). (foto:Gilang/kemenpora.go.id
Rabu, 28 Januari 2026

Wamenpora Taufik Sambut Kepulangan Kontingen Indonesia dari ASEAN Para Games 2025 Thailand

Wakil Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Wamenpora RI), Taufik Hidayat, menyambut kepulangan kontingen Indonesia usai berjuang dalam ajang ASEAN Para Games 2025 Thailand di Bandara Adi Soemarmo, Boyolali, Jawa Tengah, Selasa (27/1).

Timnas Futsal Indonesia mengawali laga perdana di AFC Futsal Asian Cup Indonesia 2026 melibas Korea Selatan (Korsel) dengan skor telak 5-0 Selasa (27/1) malam. (foto:raiky/kemenpora.go.id)
Rabu, 28 Januari 2026

Bungkam Korsel 5-0, Timnas Indonesia Awali AFC Futsal Asian Cup 2026 dengan Gemilang

Tim Nasional (Timnas) Futsal Indonesia mengawali laga perdana di AFC Futsal Asian Cup Indonesia 2026 dengan gemilang. Bertanding di hadapan pendukung sendiri di Indonesia Arena, Jakarta, Skuad Garuda melibas Korea Selatan (Korsel) dengan skor telak 5-0 pada laga pembuka turnamen, Selasa (27/1) malam.

Masa depan tak ada yang tahu, itulah yang kini dirasakan atlet para bulutangkis Rina Marlina yang sukses meraih medali emas ASEAN Para Games (APG). (foto:Andre/kemenpora.go.id)
Minggu, 25 Januari 2026

Dari ART Bergaji Rp 150 Ribu per Bulan, Marlina Kini Sukses Hattrick Medali Emas ASEAN Para Games

Masa depan tak ada yang tahu, itulah yang kini dirasakan atlet para bulutangkis Rina Marlina yang sukses meraih medali emas ASEAN Para Games (APG) 2025 Thailand, pada laga final nomor Women's Single SH6 melawan wakil tuan rumah Thailand dua set langsung dengan skor telak 21-5, 21-1.

Atlet para atletik asal Kabupaten Timor Tengah Selatan (TTS), Pulau Timor, Nusa Tenggara Timur (NTT) Alvin Nomleni meraih medali emas ASEAN Para Games 2025 Thailand.(foto: Andre/kemenpora.go.id)
Sabtu, 24 Januari 2026

Alvin Nomleni Pemuda NTT Bangga Persembahkan Medali Emas untuk Indonesia di ASEAN Para Games 2025 Thailand

Atlet para atletik asal Kabupaten Timor Tengah Selatan (TTS), Pulau Timor, Nusa Tenggara Timur (NTT) Alvin Nomleni menyampaikan rasa bangganya usai sukses menyabet medali emas dan mempersembahkannya untuk Merah Putih pada laga ASEAN Para Games 2025 Thailand.

Rasa syukur tiada tara kepada Allah SWT dipanjatkan Mariyati, atlet dayung perahu naga atau dragon boat di SEA Games Ke-33 Thailand Tahun 2025.(foto:Thomas/kemenpora.go.id)
Senin, 19 Januari 2026

Atlet Dayung Perahu Naga Mariyati Ingin Daftar Haji dan Umrahkan Orang Tua dengan Bonus SEA Games 2025

Rasa syukur tiada tara kepada Allah SWT dipanjatkan Mariyati, atlet dayung perahu naga atau dragon boat di SEA Games Ke-33 Thailand Tahun 2025. Bersama timnya, perempuan asal Banyuasin, Sumatera Selatan (Sumsel) itu ikut membawa Indonesia keluar sebagai juara umum dalam nomor cabang olahraga (cabor) ini.

Atlet muda panjat tebing Indonesia Ardana Cikal Damarwulan mengucapkan terima kasih atas bonus yang diberikan pemerintah di SEA Games 2025 Thailand.(foto:raiky/kemenpora.go.id)
Kamis, 15 Januari 2026

Ardana Cikal, Atlet Muda Panjat Tebing Indonesia Gunakan Bonus Untuk Investasi dan Kembangkan Fasilitas Panjat di Bandung

Atlet muda panjat tebing Indonesia Ardana Cikal Damarwulan merasa bangga dan mengucapkan terima kasih atas bonus yang diberikan pemerintah atas capaian prestasinya di SEA Games 2025 Thailand lalu dengan meraih emas di nomor lead putra.

Menpora Erick Hadiri FIFA World Cup 2026 Trophy Tour di Jakarta
Jumat, 23 Januari 2026

Menpora Erick Hadiri FIFA World Cup 2026 Trophy Tour di Jakarta

Menpora Erick Thohir menghadiri FIFA World Cup 2026 Trophy Tour di Jakarta Convention Cenyer (JCC), Jakarta, Kamis (22/1).

Menpora Erick Sambut Baik Gelaran Pocari Sweat Run 2026
Jumat, 23 Januari 2026

Menpora Erick Sambut Baik Gelaran Pocari Sweat Run 2026

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) RI Erick Thohir menyambut baik gelaran Pocari Sweat Run 2026.

Menpora Erick Dukung Perjuangan Tim Boccia Indonesia di Asean Para Games 2025
Rabu, 21 Januari 2026

Menpora Erick Dukung Perjuangan Tim Boccia Indonesia di Asean Para Games 2025

Menpora RI Erick Thohir, menyaksikan atlet boccia Indonesia berlaga di babak penyisihan grup, ASEAN Para Games 2025 Thailand

UPDATE INFORMASI

INSTAGRAM

FACEBOOK

banner-desktop banner-mobile