Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI), Zainudin Amali mendapat penghargaan Widya Wiyata Dharma Samya dari Universitas Negeri Surabaya (Unesa). Penghargaan tersebut diberikan karena Menpora Amali memiliki kontribusi besar dalam peningkatan kualitas SDM Indonesia, khususnya prestasi atlet olahraga dengan melahirkan Desain Besar Olahraga Nasional (DBON).
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali mengatakan bahwa industri olahraga merupakan salah satu yang diatur dalam Peraturan Presiden Nomor 86 Tahun 2021 Tentang Desain Besar Olahraga Nasional (DBON). Menurutnya, kemajuan industri olahraga dapat menunjang prestasi.
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali membuka kegiatan Focus Group Discussion (FGD) dengan tema Dorong Kemandirian Olahraga melalui Industri, sebagai Implementasi dari Desain Besar Olahraga Nasional (DBON) yang di inisiasi oleh Stafsus Wapres melalui virtual dari Kemenpora, Kamis (22/7).
Anggota III Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK RI) Achsanul Qosasi, menyampaikan komitmennya untuk mendukung perkembangan olahraga tanah air dalam menjalankan Desain Besar Olahraga Nasional (DBON) dijadikan sebagai legacy Kemenpora melalui Pemeriksaan Kinerja.
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI), Zainudin Amali mengatakan Desain Besar Olahraga Nasional (DBON) dan Undang-undang Keolahragaan bagian dari perubahan paradigma pembinaan prestasi olahraga.
Direktur Utama Lembaga Penyiaran Publik Radio Republik Indonesia (Dewas LPP RRI) Hendrasmo mengatakan pihaknya siap mendukung dan ikut mensosialisasikan paradigma baru pembinaan olahraga prestasi yang tertungan Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2022 Tentang keolahragaan dan Desain Besar Olahraga Nasional (DBON) kepada masyarakat. Sebab, RRI merupakan mitra dan stakeholder pemerintah.
Ketua Umum Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat Atal S.Depari mengajak insan pers seluruh Indonesia turut ikut mensosialisiaksikan dan mengawal implementasi Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2022 Tentang Keolahragaan dan Desain Besar Olahraga Nasional (DBON).
Komite Olimpiade Indonesia (KOI), Raja Sapta Oktohari menyampaikan bahwa, sosialisasi Undang-Undang No. 11 Tahun 2022 ini bisa menambah dan mempercepat peningkatan prestasi olahraga Indonesia.
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI), Zainudin Amali mengatakan pihaknya akan melakukan sosialisasi Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2022 Tentang Keolahragaan di seluruh provinsi.
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI), Zainudin Amali mengatakan bahwa, UU No 11 Tahun 2022 tentang Keolahragaan mengakomodir perkembangan dan tuntutan terhadap peningkatan prestasi olahraga Indonesia.