Tag Bugar

news
Berita Rabu, 20 Nov 2024

Diterima Menpora Dito, Ketua Umum KORMI Sampaikan Persiapan Musyawarah Nasional Tahun 2024

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) hari Rabu (20/11) sore menerima Ketua Umum Komite Olahraga Masyarakat Indonesia (Kormi), Hayono Isman bersama pengurus lainya di ruang kerjanya Lantai 10, Kemenpora, Senayan, Jakarta.

news
Berita Rabu, 16 Okt 2024

Kemenpora Launching TKPN, Diharapkan Bisa Jadi Data Base Tingkatkan Kebugaran Pelajar Indonesia

Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) terus menjalankan implementasi Desain Besar Keolahragaan Nasional (DBON) dengan meningkatkan kebugaran pelajar agar aktif berolahraga.

news
Berita Senin, 07 Okt 2024

Kemenpora Ingin Semua Negara Asean Siap Sambut Program TAFISA Games 2026 Berkelanjutan

Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) ingin memastikan bahwa semua negara anggota Asean telah siap dan organisasinya matang saat rencana program The Association For International Sport for All (TAFISA) Games 2026 dilaksanakan dan berkelanjutan di masa depan.

news
Berita Senin, 07 Okt 2024

Dengan Digelarnya TAFISA 2024 di Balikpapan, Kaltim Diharapkan Bisa Dikenal Dikancah Internasional

Kota Balikpapan, Kalimantan Timur menjadi tuan rumah penyelenggaraan tiga even internasional dari The Association For International Sport for All (TAFISA). Ketiganya yakni TAFISA World Walking Day (TWWD) 2024, TAFISA Southeast Asian Forum (TSAF) 2024 dan TAFISA Leadership Workshop (TLW) 2024 yang dilaksanakan dari tanggal 5-9 Oktober 2024.

news
Berita Minggu, 06 Okt 2024

Diikuti Banyak Masyarakat, Menpora Dito Apresiasi Nusantara TNI Fun Run 2024 di IKN

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo turut mendampingi Presiden Joko Widodo melepas 3.200 peserta Nusantara TNI Fun Run 2024 di Kawasan Ibu Kota Negara Nusantara (IKN) Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur.

news
Berita Minggu, 06 Okt 2024

Menpora Dito Dampingi Presiden Jokowi Lepas 3.200 Peserta Nusantara TNI Fun Run 2024 di IKN Nusantara

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo mendampingi Presiden Joko Widodo bersama Ibu Negara Iriana Joko Widodo melepas 3.200 peserta Nusantara TNI Fun Run 2024 di titik start depan Istana Garuda Jl. Merdeka, Kawasan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara, Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur.

news
Berita Jumat, 27 Sep 2024

Buka Tarkam Kemenpora di Banjarnegara, Sesmenpora Harap Bisa Lahirkan Bibit Atlet Potensial

Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia terus menggelorakan kegiatan olahraga masyarakat di kampung-kampung sesuai dengan arahan Presiden Joko Widodo kepada Menpora Dito Ariotedjo. Kegiatan olahraga masyarakat yang menjadi program unggulan Kemenpora adalah kejuaraan antar kampung (Tarkam).

news
Berita Selasa, 24 Sep 2024

Menpora Dito Audiensi dengan KORMI Nasional, Bahas Persiapan Fornas 2025 hingga Agenda TAFISA di Indonesia

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) RI Dito Ariotedjo menerima audiensi jajaran Komite Olahraga Masyarakat Indonesia (KORMI) Nasional di Ruang Rapat Lantai 10, Graha Kemenpora, Selasa (24/9) sore.

news
Berita Minggu, 22 Sep 2024

Pj. Bupati Bojonegoro Apresiasi Menpora Dito Inisiasi Tarkam untuk Lahirkan Atlet Potensial

Penjabat (Pj) Bupati Bojonegoro Adriyanto, menyampaikan apresiasinya kepada Menpora Dito yang telah menginisiasi Kejuaraan Antar Kampung (Tarkam) dan Komunitas Fest sekaligus dilaksanakan di Kabupaten Bojonegoro, Provinsi Jawa Timur.

news
Berita Minggu, 22 Sep 2024

Menpora Dito Buka Tarkam dan Komunitas Fest Kemenpora 2024 di Bojonegoro

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo membuka Kejuaraan Antar Kampung (Tarkam) dan Komunitas Fest Kemenpora Tahun 2024 di Lapangan Sepak Bola Dozs Dolokgede, Bojonegoro, Jawa Timur, Minggu (22/9) pagi.

Selanjutnya
PELAYANAN